Cara Melihat Password WiFi Yang Tersimpan di Android

Apabila anda lupa dengan password WiFi yang digunakan, anda dapat melakukan trik ini, dengan syarat perangkat anda sudah pernah terhubung WiFi tersebut dengan password yang masih tetap.
Berikut trik cara mengetahui password wifi di android yang sudah Mahdaf rangkum.
Cara Ketahui Password WiFi Yang Tersimpan di Android
- 1. Pastikan Android anda telah dalam keadaan root,cara root.
- 2. Setelah di-root, download aplikasi Es Penjelajah File di Google Play.
- 3. Lalu buka aplikasinya, tekan tombol diatas bagian kiri, lalu scroll ke bawah dan aktifkan penjelajah root.
- 4.Scroll keatas dan Pilih perangkat , kemudian cari file data.
ES Pengelola Berkas ES Global
- 5. Kemudian buka Misc 》wifi 》buka file bernama wpa_supplicant.conf.
- 6. Lihat nama W-iFi : nama jaringan wifi (ssid) dan paswordnya (psk).
Untuk membuktikan bahwa passwordnya benar silahkan log-out jaringan Wi-Fi dan masukkan Password Wi-Fi yang anda lihat tadi.
Cara ini bisa dilakukan dengan melakukan root. tetapi Root bisa membahayakan perangkat anda. Selama password tidak pernah di ganti maka trik ini bisa dilakukan.
Demikianlah trik Mahdaf kali ini tentang cara mengetahui password WiFi di android. Semoga bermanfaat untuk anda. Selamat WiFi-an!
Post a Comment for "Cara Melihat Password WiFi Yang Tersimpan di Android"
Berkomentarlah dengan sopan. Kami akan menjawabnya dengan senang hati. Untuk menghindari spam, komentar akan kami moderasi.